Ciptakan Lingkungan Sehat, Babinsa Ajak Warga Bersihkan Saluran Air

    Ciptakan Lingkungan Sehat, Babinsa Ajak Warga Bersihkan Saluran Air
    Kegiatan kerja bakti sosial

    BULELENG ● Babinsa Koramil 1609-06/Banjar kodim 1609/ Buleleng bersama Warga Masyarakat melaksanakan kegiatan kerja bhakti sosial membersihkan jalan dan saluran air di Desa Sidatapa, KecamatanBanjar,  KabupatenBuleleng, Kamis 07/07/2022.

    Babinsa Sidatapa Serda putu Sukarmayasa mengatakan kegiatan kerja bakti ini merupakan upaya bersama dalam mewujudkan kepedulian terhadap kebersihan lingkungan di Desa Sidatapa.

    Kegiatan kerja bakti ini dilakukan karena kondisi saluran air dan bahu jalan yang tertutup tanah dan ditumbuhi rumput serta semak yang menjalar ke bahu jalan sehingga sangat kotor, " jelasnyaat.

    Lebih lanjut kerja bakti ini juga sebagai upaya agar Masyarakat untuk selalu peduli dengan kondisi lingkungan disekitar, semoga jalinan kerja sama yang baik selama ini akan semakin kuat dalam mewujudkan kemanunggalan TNI dengan rakyat, " pungkasnya

    Sementara itu Perbekel Desa Sidatapa menyampaikan terimakasih kepada Babinsa karena kegiatan kerja bakti ini terselenggara tidak lain karena peran aktif Babinsa. (Mga)

    buleleng bali
    Ray

    Ray

    Artikel Sebelumnya

    Batal Gunakan Hotel, Buleleng Siapkan Dua...

    Artikel Berikutnya

    Pantau Situasi Wilayah, Babinsa Koramil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapusjianstralitbang TNI Raih Gelar Doktor dengan Predikat Cumlaude dari Universitas Indonesia
    Hendri Kampai: Main-Main dengan Hukum? Waspada, 'Vigilante Virtual' Tak Pernah Tidur!
    Kodim 1710/Mimika Gelar Nobar Kegiatan Pemberian Penghargaan Kasad untuk Kampung Pancasila 2024
    Sub Satgas Pemberantasan Narkoba Berhasil Gagalkan Peredaran 20 Kg
    Kapolri Apresiasi BNPT dan Densus 88 Rangkul Eks Jamaah Islamiyah Kembali Ke NKRI

    Ikuti Kami